Rabu, 04 April 2012

Suara THLTB-PP dan Kota Jadi Penentu



 
PENYULUHAN BKP3. Hari ini Rabu, 4 April 2012 di aula BKP3 Kab Kediri akan dilakukan pemungutan suara Pemilihan Ketua Umum DPD Perhiptani Kediri Raya. Lima calon ketua akan memperebutkan 246 suara dari PPL Kab/Kota dan THLTB-PP  (Tenaga Harian Lepas Tenaga Bantu – Penyuluh Pertanian) / tenaga kontrak.

UNSUR
JUMLAH SUARA
PPL Kab. Kediri
133
THLTB-PP Kab. Kediri
82
PPL & THLTB-PP Kota  Kediri
32
Total Suara
246

Kelima calon tentu saja mengandalkan dukungan penuh dari teritorial asal. Namun kalo calon ketua umum mau menang maka harus bekerja keras untuk merebut suara mengambang dari THLTB-PP Kab. Kediri dan Suara dari Kota. 

Daftar Calon Ketua Umum Perhiptani Raya 2012 - 2016

No Coblosan
Nama Calon
Keterangan
1
RM. Hariyo Utomo, SP.
Koordinator PPL Kras
2
Rosaji, SP
Koordinator PPL Semen
3
Ir. Kamudji Handoko
Incumbent
4
Bambang Riyanto, MMA
PPL  Ngasem
5
 H. Wardji, MMA
Koordinator PPL Pare


Tidak ada komentar: